Kapolsek Banjarmasin Timur Resmi Dijabat AKP Syuaib Abdullah,.S.I.K,.MH,.CPHR,.CBA
Diterbitkan Rabu, 15 Mei, 2024 by NKRIPOST
NKRI POST – BANJARMASIN – Dalam acara serah terima jabatan (Sertijab) Kapolsek Banjarmasin Timur AKP Eru Alsepa, S.I.K., M.H. yang sekarang dipimpin oleh AKP Syuaib Abdullah, S.I.K., M.H.CPHR., CBA, bertempat di salah satu hotel di Banjarmasin, Selasa (14/05/24).
AKP Eru Alsepa menyampaikan ucapan Terima Kasih dan Mohon Maaf kepada seluruh para tamu undangan yang telah hadir apabila dalam selama kepemimpinan nya masih ada kekurangan selama dalam menjabat Kapolsek Banjarmasin Timur,” ucap AKP Eru Elsepa.
AKP Eru Elsepa juga meminta maaf apabila selama kepemimpin beliau masih ada segala kekurangan selama menjabat sebagai Kapolsek Banjarmasin Timur,” ucapnya.
AKP Syuaib Abdullah kemudian juga memperkenalkan diri beserta keluarganya beliau kepada para tamu undangan yang berhadir pada malam hari ini,” tuturnya.
Beliau menyampaikan rasa puji dan syukur atas amanah yang telah diberikan dan memohon doa serta dukungan dari semua pihak dalam menjalankan tugasnya sebagai Kapolsek Banjarmasin Timur yang baru,” Ucapnya.
Pengalaman dan juga Visi Misi Kedepan,
AKP Syuaib Abdullah menuturkan, pengalamannya selama 9 tahun pernah bertugas dan berdinas di Jawa Tengah, termasuk di Kendal, Semarang, Brebes, dan terakhir di Polsek Cempaka Banjarbaru sebelum ditugaskan untuk diamanati untuk memimpin Polsek Banjarmasin Timur,” tambahnya.
Beliau menekankan, pentingnya pelayanan yang terbaik Polri kepada masyarakat dan juga dalam membangun Tim yang kuat untuk mencapai tujuan bersama,” Ucapnya.
AKP Syuaib Abdullah menegaskan, komitmennya untuk selalu tampil di depan dan membela anggotanya dan serta juga untuk mengayomi masyarakat Banjarmasin,” tuturnya.
BACA JUGA :
Profil Basilio Dias Araujo, Pejuang Integrasi Timor Timur Maju Calon Wakiĺ Bupati Belu NTT
Momen Keakraban Bupati Epyardi Asda dan Gubernur Sumbar Mahyeldy
Beliau juga membuka diri untuk menerima berbagai masukan, kritik dan saran dari semua berbagai pihak, dan Ia berharap dapat bersinergi dengan rekan-rekan para awak media untuk mempublikasikan kegiatan positif yang ada di Polsek Banjarmasin Timur,” terangnya.
Wakapolsek Banjarmasin Timur menyambut baik dengan Kapolsek yang Baru dengan Semangat Wakapolsek Banjarmasin Timur menyampaikan sambutannya dengan penuh semangat.
Ia mengucapkan selamat datang kepada AKP Syuaib Abdullah dan menyatakan kesiapannya untuk mendukung kepemimpinan baru yang akan dipimpin Kapolsek Banjarmasin Timur yang baru,” Ucapnya.
Acara sertijab diakhiri dengan ramah tamah dan foto bersama. Suasana keakraban dan kekeluargaan yang terjalin erat antara AKP Eru Alsepa dengan AKP Syuaib Abdullah, dan seluruh tamu undangan,” pungkas Wakapolsek Banjarmasin Timur.
(yusi)