Aksi Pembacokan Ayah dan Anak di Asahan Ternyata Berawal dari Aksi Brutal Korban dan Rekannya
Diterbitkan Senin, 11 April, 2022 by NKRIPOST
– keluarga kecewa kinerja pos polisi Bagan Asahan
Keluarga Putra sangat kecewa atas kinerja petugas kepolisian Pos Bagan Asahan yang tidak respon dan kurang tanggap atas laporan warga , jikalau polisi cepat turun ke TKP saat pengerusakan pertama yang dilakukan Madon dan kawan- kawannya maka kasus pembacokan kedua pihak tidak akan terjadi ” kesal YD .
YD menambahkan buktinya seperti sekarang ini lah bang , awalnya adik kami yang menjadi korban kini bisa menjadi tersangka .
BACA JUGA:
Kakek 74 Tahun Ditahan Karena Bacok Pencuri, Ini Klarifikasi Kapolres Demak
Advokat Korban Bacok Di Kalimantan Selatan Meninggal
Saat ditanya kenapa tidak melaporkan balik kasus pembacokan yang dilakukan Madon Cs terhadap AR tidak dilaporkan ke pihak kepolisian ?
” Gimana mau melapor bg , kalau melapor mau lah AR turut ditahan karena ikut melakukan pengejaran ke rumah Madon dan melakukan penganiayaan ” jelas YD. ( yuna)